Text
PENGARUH MOTIFASI KERJA DAN LINGKUNGAN KEJA TERHADAP KINEJA KARYAWAN MEDIS RSU BHAKTI RAHAYU SURABAYA
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh motivsi kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan RSU. Bhakti Rahayu Surabaya. Obyek penelitian yaitu RSU. Bahkti Rahayu. Teknik pengambilan sampling yang digunakan adalah non-probability sampling. Data penelitian diambil berdasarkan kuesioner oleh 70 responden. Sedangkan teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda.
Pada penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Dari hasil uji t diketahui bahwa tingkat signifikan Pengaruh motivasi kerja dan lingkungan kerja secara keseluruhan dibawah 0,05, sehingga secara parsial variabel bebas memiliki pengaruh signifikan terhadap variabel terikat yaitu kinerja karyawan.
Dalam penelitian ini, Pengaruh motivasi kerja dan lingkungan kerja signifikan terhadap kinerja karyawan RSU. Bhakti Rahayu Surabaya berarti benar dan tidak didasarkan secara kebetulan. Pengaruh motivasi kerja signifikan terhadap kinerja karyawan, pengaruh lingkungan kerja signifikan terhadap kinerja karyawan.
Bagi RSU. Bhakti Rahayu diharapkan tetap menjaga motivasi kerja dan lingkungan kerjanya dengan baik agar kinerja karyawan sesuai dengan kebutuhan dan keinginan yang diharapkan para konsumen atau pasien.
Kata kunci : motivasi kerja, lingkungan kerja dan kinerja karyawan.
SM-17108 | SM17/08 Muc p c.1 | Perpustakaan Pusat - R. Koleksi Khusus Lt.2 | Tersedia - Gudang |
Tidak tersedia versi lain