Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh komponen risk-based bank rating pada profitabilitas bank syariah di Indonesia selama periode 2013-2016. Risk-based bank rating merupakan penilaian ti…
Banyak faktor yang mempengaruhi tingkat return saham syariah, sehingga tujuan dari penelitian untuk menguji pengaruh profitabilitas diukur dengan return on investment (ROI), ukuran perusahaan (size…
Pemerintah merupakan penyedia layanan publik tanpa adanya profit. Pelayanan publik didasarkan atas peran dan tujuan dalam pemenuhan kebutuhan masyarakat akan barang dan jasa yang memiliki karakteri…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ukuran perusahaan dan corporate governance terhadap earnings management pada perusahaan perbankanyang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) peri…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kinerja keuangan (ROA), Good Corporate Governance dengan mekanisme perhitungan yaitu: kepemilikan manajerial (KM), kepemilikan institusional (KI), ko…
Penelitian ini dilakukan pada perusahaan manufaktur yang tergabung di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014 – 2017. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh inv…
Perusahaan memiliki beberapa tujuan diantaranya mencapai profit atau laba yang maksimal, meningkatkan kesejahteraan pemegang saham, dan meningkatkan nilai perusahaan yang tercermin pada harga saham…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh intellectual capital dan GCG (komisaris independen, komite audit, kepemilikan institusional, dan kepemilikan manajerial) terhadap nilai perusahaan me…
Perusahaan yang menerapkan corporate social responsibility menunjukkan bahwa perusahaan turut peduli dengan lingkungan sekitar, kesejahteraan karyawan perusahaan, dan masyarakat sekitar. Banyak fak…
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh corporate social responsibility, profitabilitas, dan good corporate governance terhadap tax avoidance. Sampel penelitian ini terdiri atas 38 perus…